Mahasiswa UIN Banten Pamitan
Mahasiswa UIN Banten tepatnya pada tanggal 2 November 2018 menyelenggrakan acara pamitan telah berahirnya masa PPLK bersama seluruh tenaga Pendidik dan Kependidikan yang di hadiri selurauh siswa/i MAN 2 Kota Cilegon bertempat di gedung Aula, Acara pamitan PPLK dimerihakan oleh berbagai atraksi kesenian yang dibawakan oleh siswa-siswi MAN 2 Kota Cilegon.
Dalam sambutanya perwakilan dari mahasiswa PPLK UIN Banten mengatakan bahwa kehadiranyan di MAN 2 Kota Cilegon sangat menyenangkan, bukan hanya sarana dan prasarananya yang memadai namun sambutan, bimbingan dari semua guru terutama guru pamong sungguh sangat terkesan, serta interaksi dengan siswapun sungguh yang tak terlupakan tuturnya, karna terbatasnya waktu Mungkin disetiap pertemuan selalu ada perpisahan, tetapi tidak mungkin jika sebuah pertemuan tak menghadirkan kesan. Seperti yang kita semua tahu, PPLK mahasiswa UIN Sultan Maulana Hasanudin Banten , bertahan sekitar 1.5 bulan lebih saja, tetapi dibalik pengajaran oleh guru-guru dari mahasiswa UIN ini, semoga bermanfaat dan dianggap menyenangkan oleh siswa-siswi MAN 2 Kota Cilegon. Walalupun mungkin menurut sebagian siswa madrasah, Guru PPLK sangat menyenangkan rasanya bertemu guru yang beda usianya tak jauh dari siswanya. Selain dianggap guru saat mengajar, siswa/i juga bisa menganggap guru PPLK itu sebagai Kakak atau Senior mereka dalam bercerita.
Seperti yang sudah banyak didengar, setiap ada pertemuan pasti ada perpisahan. Seperti saya maupun rekan-rekan Mahasiswa PPLK, selama di MAN 2 Kota Cilegon berpisah dengan guru dan staf membuat kami selalu ingin menyimpan memori atau kenangan-kenangan indah bersama mereka dikepala. Berikutanya ucapan terimaksih pun turut di sampaikan buat Kepala MAN 2 Kota Cilegon dan seluruh tenaga pendidik dan kependidikan atas kesempatan yang di berikan sehingga bisa bergabung di MAN 2 Kota Cilegon.
Dalam sambutanya Wakamad Kurikulum Sumarno M.P.kim, mengucapkan terimakasih kepada seluruh Mahasiswa UIN Banten atas dedikasi dan inovasi-inovasi yang di torehkan saat proses pembelajaran di MAN 2 Kota Cilegon sehingga siswa merasa tertarik serta antusias saat pembelajaran berlagsung., Kemudian Sumarno M.Pkim juga berpesan agar para mahasiswa ini dapat mengambil pelajaran yang diperoleh dari MAN 2 Kota Cilegon untuk menjadi motivasi dalam melaksanakan tugas-tugas kuliah berikutnya serta ilmu yang diperoleh dari MAN 2 ini di jadikan bekal dan berguna untuk tugas-tugas selanjutnya. Saya hanya bisa mendoakan semoga suatu saat nanti kita akan bertemu kembali dengan euforia yang lebih menyenangkan dan waktu temu yang panjang dan event yang berbeda.
Acara pamitan Mahasiswa PPLK UIN Banten ini di ahiri dengan penyerahan ciderata mata dari mahasiswa ke pihak sekolah dan penyerahan dokumen dari pihak madrasah ke mahasiswa
Share This Post To :
Kembali ke Atas
Berita Lainnya :
- RAKERDA UPZ BAZNAS PROPINSI BANTEN 2024
- M2CBS Ukir Prestasi KANIRA IX BANTEN
- Kunjungan Ketua PBVSI Ke M2CBS
- M2CBS Meraih Juara Ke 3 Lomba ROBOTIK Tingkat Nasional
- Meraih 20 piala kejuaraan multi event olahraga kota Cilegon
Silahkan Isi Komentar dari tulisan berita diatas :
Komentar :
Kembali ke Atas